Informasi masa kini

Menampilkan: 1 - 1 dari 1 HASIL
Metropolitan

Tambah 4 Kasus Baru, Total 21 Pegawai PN Depok Positif Covid-19 

Jumlah pegawai Pengadilan Negeri (PN) Depok yang terkonfirmasi Covid 19 bertambah. Pada Selasa (25/1/2022) tercatat ada penambahan 4 kasus baru. Dengan adanya penambahan kasus tersebut, total ada 21pegawaiPNDepokyang kini terpapar Covid 19. Menurut keterangan dari Humas PN Depok, Ahmad Fadil, empat pegawai yang terkonfirmasi Positif Covid 19 tersebut merupakan pegawai yang menjalani tes usap mandiri. …